Bukan Pakar SEO Ganteng

Showing posts with label Pendidikan Agama Islam. Show all posts
Showing posts with label Pendidikan Agama Islam. Show all posts

Pengertian dan Arti Tawakal Dalam Islam

Pengertian dan Arti Tawakal Dalam Islam


Arti Tawakal adalah "Bersandar"

Pengertian Tawakal adalah Sikap berserah diri kepada Allah setelah berusaha semaksimal mungkin

Dalil Naqli tentang Tawakal : QS Al Maidah ayat 23 dan 11. QS Ali Imran ayat 159

Membiasakan Perilaku Tawakal

  1. Ikhtiar sungguh-sungguh
  2. Bekerja keras dan Bekerja cerdas
  3. Senantiasa bersyukur pada Allah
  4. Senantiasa Husnuzhan (Berbaik sangka) pada Allah
  5. Memberikan sebagian rezeki pada orang yang berhak
Mungkin itu yg dapat saya sampaikan. Terima kasih :)
Pramudya Ksatria Budiman Pelajaran , Pendidikan Agama Islam

Pengertian dan Arti Zuhud Dalam Islam

Pengertian dan Arti Zuhud Dalam Islam


Pengertian Zuhud menurut bahasa adalah memandang rendah,hina dan kecil.

Pengertian Zuhud menurut istilah adalah Tidak tertarik kepada gemerlap dan kemewahan kehidupan di dunia.

Contoh dalil tentang zuhud : QS Al-Hadi ayat 20

Membiasakan Sifat Zuhud

  1. Jangan menginginkan apa yang dimiliki orang lain.
  2. Jangan terlalu senang dengan barang-barang yang dimiliki.
  3. Belajarlah sikap dermawan.
  4. Jangan menginginkan sesuatu secara berlebihan.
  5. Belajar mencintai Allah dan Rasul-Nya melebihi cinta harta.
Sekian yang dapat saya sampaikan, semoga bermanfaat :)
Pramudya Ksatria Budiman Pelajaran , Pendidikan Agama Islam