Mencermati realitas empiris fenomena blogwalking yang terjadi saat ini, menurut pengamatan saya, blogwalking telah menjadi sebuah rutinitas dan strategi instan dalam mengejar jumlah traffict, namun terkesan agak bias karena hampir tidak peduli lagi dengan prinsip-prinsip dasar untuk apa sesungguhnya web blog itu dibuat.
Blogwalking kemudian menjadi trend setter dengan page rangking blog sebagai target buruan. Pendapat yang menyatakan bahwa blog yang berkualitas adalah blog yang memiliki page rangking bagus, dan page rangking bagus hanya mungkin diraih jika sebuah blog memiliki pengunjung yang padat, terformat di benak para blogger mania. Dengan mind set seperti ini, maka dilakukan langkah apa saja, agar web blognya bisa memiliki lalu lintas pengunjung yang padat untuk mengejar page rank.
Saya kadang merenung, mencoba berpikir saat saya mengunjungi web blog milik beberapa blogger senior, kok saya tidak menemukan mereka melakukan aktifitas blogwalking, tetapi web blognya lumayan padat pengunjungnya. Bahkan ada sebuah web blog milik seorang blogger senior yang selalu mengaku sebagai pemula yang saya amati selama ini, aktifitas di blognya tidak berhenti dalam 24 jam. Dalam benak saya, trik blogger seperti inilah yang patut dijadikan inspirasi untuk ditiru.
Melalui postingan ini, saya memohon maaf kepada semua sahabat yang sudah rela berkunjung ke blog ini tanpa saya pernah berkunjung balik. Sebab terus terang selama 1 semester terakhir disebabkan karena rutinitas pekerjaan maka kegiatan blogwalking hampir saya tidak sempat. saya hanya sempat posting setelah itu saya kembali bergelut dengan dunia nyata.
Saya merasa mendapat kehormatan setelah seorang blogger negeri tetangga memberikan sebuah tag dengan tajuk 5 Blog paling kerap dilawati 2011. Semoga saja melalui postingan ini aktifitas blog walking saya dapat terpacu kembali.
Adapun Blog yang paling sering saya kunjungi sepanjang tahun 2011 adalah :
Blogwalking kemudian menjadi trend setter dengan page rangking blog sebagai target buruan. Pendapat yang menyatakan bahwa blog yang berkualitas adalah blog yang memiliki page rangking bagus, dan page rangking bagus hanya mungkin diraih jika sebuah blog memiliki pengunjung yang padat, terformat di benak para blogger mania. Dengan mind set seperti ini, maka dilakukan langkah apa saja, agar web blognya bisa memiliki lalu lintas pengunjung yang padat untuk mengejar page rank.
Saya kadang merenung, mencoba berpikir saat saya mengunjungi web blog milik beberapa blogger senior, kok saya tidak menemukan mereka melakukan aktifitas blogwalking, tetapi web blognya lumayan padat pengunjungnya. Bahkan ada sebuah web blog milik seorang blogger senior yang selalu mengaku sebagai pemula yang saya amati selama ini, aktifitas di blognya tidak berhenti dalam 24 jam. Dalam benak saya, trik blogger seperti inilah yang patut dijadikan inspirasi untuk ditiru.
Melalui postingan ini, saya memohon maaf kepada semua sahabat yang sudah rela berkunjung ke blog ini tanpa saya pernah berkunjung balik. Sebab terus terang selama 1 semester terakhir disebabkan karena rutinitas pekerjaan maka kegiatan blogwalking hampir saya tidak sempat. saya hanya sempat posting setelah itu saya kembali bergelut dengan dunia nyata.
Saya merasa mendapat kehormatan setelah seorang blogger negeri tetangga memberikan sebuah tag dengan tajuk 5 Blog paling kerap dilawati 2011. Semoga saja melalui postingan ini aktifitas blog walking saya dapat terpacu kembali.
Tujuan projek ini adalah untuk membina NETWORK BLOGGER Menjalin silaturahmi yang merupakan kewajiban kita, sesama manusia dengan tidak membedakan ras, agama, suku, dsb. Karena manusia adalah makhluk sosial yang saling membutuhkan satu sama lain. Manusia tidak dapat hidup sendiri, kita harus saling berkerjasama, saling membantu/menolong, saling berbagi/sh4re.Untuk mencapai tujuan ini diharapkan kerjasama kepada 10 blogger yang saya link untuk membuat postingan khusus bertajuk “5 blog paling sering dikunjungi 2011” dengan menyertakan 5 blog yang anda anggap paling sering anda kunjungi sepanjang 2011. Kemudian meneruskan Tag ini kepada 10 blog yang lain.
Adapun Blog yang paling sering saya kunjungi sepanjang tahun 2011 adalah :
- Denaihati.com ; dengan slogam HIDUP UNTUK MEMBERI yang direalisasikan dalam bentuk pemberian hadiah setiap bulan untuk Top Komentator dan Top Link Referrer . Beliau juga pada tahun lalu mengadakan Kontes dengan Hadiah 2 buah Laptop Acer Aspire One, dan sekarang yang sementara berlangsung adalah Kontes yang berhadiah iPad 2 dan pendaftarannya masih berlangsung sampai sekarang. Untuk sahabat yang mau ikutan silahkan klik Banner yang ada diatas postingan ini.
- SMP 3 Lembang ; Blog utama dari adik saya Munir Ardi disamping puluhan Blognya yang lain. Dia Awalnya belajar ngeBlog dari saya, tapi sekarang malah dia lebih piawai terutama dalam hal SEO dan Monetize Blog.
- Blog Camp ; Siapa yang tidak kenal dengan PakDe Choliq seorang Jenderal Purnawirawan Berbintang Dua yang punya Lusinan Blog. Kepiawaiannya dalam mengolah kata membuat kita selalu rindu untuk berkunjung ke blog beliau, terutama guyonannya menjawab setiap komentar dalam postingannya. Beliau juga saya adalah Master Quiz yang tidak pernah bosan memberikan hadiah kepada pengunjung dalam bentuk Tali Asih.
- m.alwi.com ; Blog dengan tampilan minimalis yang sangat menarik dengan loading yang ngacir serta konten yang sarat dengan pengetahuan membuat Blog yang satu ini dijejali oleh pengunjung termasuk saya tentunya.
- Attayaya.net ; Motivator ngeblog saya yang tergabung dalam komunitas Blogger Bertuah. Tulisannya yang selalu informatif dan sarat dengan Informasi pengetahuan serta Game Online, terutama bagi para penggemar Cheat Point Blank. Di blog ini anda akan mendapatkan tips Bermain Point Blank lengkap. Kalau tidak percaya silahkan aja berkunjung kesana.
m-alwi | Attayaya | Munir Ardi | Wawank | Muh.Rizal | nuansa pena | Blogger Cerita Dewasa | Vulkanis | Mbak Jumialely | Mbak Triana IyHa NakhoDan juga kepada Sahabat semuanya yang rela untuk bergabung dalam Proyek ini. Semoga saja jalinan silaturahmi dapat kita bina selamanya . Amin...
Anda baru saja membaca artikel yang berkategori
Blog paling sering dikunjungi
/
Denaihati
/
Menjaring Backlink
/
Tag
dengan judul
5 Blog Yang paling Sering Dikunjungi 2011
. Anda bisa bookmark halaman ini dengan URL
https://sisatruk.blogspot.com/2011/03/5-blog-yang-paling-sering-dikunjungi.html
.
Artikel Terkait Blog paling sering dikunjungi , Denaihati , Menjaring Backlink , Tag
Ditulis oleh:
Pramudya Ksatria Budiman
-
Rating : 4.5
Belum ada komentar untuk " 5 Blog Yang paling Sering Dikunjungi 2011 "
Post a Comment
Beri komentar anda.