Toyota Story Sharing
Toyota Story Sharing
for Journalists
Toyota Story Sharing adalah sebuah program apresiasi untuk kalangan wartawan media cetak dan online yang pernah membuat karya jurnalistik dari antara Juni 1971 – 31 Juni 2011 (tulisan, foto) dengan isu mengenai Toyota sebagai fokus utamanya.
Pada program ini, Toyota akan memberikan apresiasi kepada total 40 orang dengan karya terbaik dari kategori tulisan dan foto.
Syarat Karya Jurnalistik yang Dapat Diikutsertakan
Karya jurnalistik berupa tulisan dan foto
Tulisan atau foto sudah pernah dipublikasikan pada media cetak atau media online di antara tahun 1971 – 30 Juni 2011
Pemberitaan yang belum pernah dimuat di media mana pun, boleh diikutsertakan asal sudah pernah dipublikasikan pada social media atau blog (Facebook, Flickr, Multiply, dll)
Memuat isu Toyota sebagai fokus utama pemberitaan (industri, produk maupun korporat)
Dapat secara obyektif menggambarkan nilai-nilai produk/ korporat Toyota dengan tepat di dalam karyanya
Berbahasa Indonesia maupun Inggris
Karya tulis harus asli, bukan terjemahan maupun saduran karya orang lain, jiplakan atau plagiat (karya orang lain).
Bahasa yang digunakan adalah bahasa Indonesia/ bahasa Inggris yang memenuhi kaidah bahasa Indonesia/ bahasa Inggris yang baik dan benar
Syarat Menjadi Peserta untuk jurnalis
Wartawan tulis dan foto dari media cetak terbitan Indonesia
Wartawan tulis dan foto dari media online Indonesia
Wartawan dengan kewarganegaraan Indonesia yang bekerja pada media massa Indonesia
Toyota Story Sharing
for Netter
(Publik dan Anggota Toyota Owner Club)
Story Sharing for Netter adalah salah satu kegiatan dalam rangka ulang tahun Toyota Indonesia ke -40 yang mengajak publik untuk berbagi cerita dan pengalaman bersama Toyota melalui media sosial, baik video, photo maupun blog post.
Peraturan
Setiap peserta yang mengikuti Toyota Story Sharing Competition ini harus melakukan:
Melakukan registrasi di http://www.toyota.astra.co.id/40tahun/wp-login.php?action=register
Mensubmit karya sesuai prosedur. > Cara Submit
Untuk peserta dengan karya artikel dan foto dari media cetak dapat mengirimkan data:
Nama lengkap, inisial nama/ nama kode di media masa, asal media massa, alamat lengkap, nomor telepon rumah, nomor handphone dan karya dalam bentuk PDF ke toyotastorysharing@gmail.com
Untuk peserta dengan karya artikel dan foto yang dipublikasikan pada social media dapat mendaftar dan mengikutsertakan karyanya melalui http://www.toyota.astra.co.id/40tahun/wp-login.php?action=register dan mensubmit karyanya sesuai presedur.
Anda baru saja membaca artikel yang berkategori
The 40th Anniversary Toyota Indonesia
/
Toyota story sharing contest
dengan judul
Toyota Story Sharing Contest
. Anda bisa bookmark halaman ini dengan URL
https://sisatruk.blogspot.com/2011/06/toyota-story-sharing-contest.html
.
Artikel Terkait The 40th Anniversary Toyota Indonesia , Toyota story sharing contest
Ditulis oleh:
Pramudya Ksatria Budiman
-
Rating : 4.5
Belum ada komentar untuk " Toyota Story Sharing Contest "
Post a Comment
Beri komentar anda.