Blackberry adalah device yang sama dengan handphone lain, bisa
menjalankan fungsi dasar untuk telepon dan sms, yang membedakannya
hanyalah Operating System pada handphone blackberry merupakan Operating
System (OS) berbasis Java buatan RIM (vendor Blackberry).
Jika anda adalah pengguna Blackberry, pasti sudah merasakan betapa indahnya menggunakan Blackberry. Akan tetapi, Blackberry memiliki keunggulan negatif yaitu baterainya yang agak boros.
Berikut 13 Cara Merawat Baterai BlackBerry :
Jika anda adalah pengguna Blackberry, pasti sudah merasakan betapa indahnya menggunakan Blackberry. Akan tetapi, Blackberry memiliki keunggulan negatif yaitu baterainya yang agak boros.
Berikut 13 Cara Merawat Baterai BlackBerry :
- Ketika mau mengisi ulang daya baterai, sebaiknya matikan BlackBerry atau kondisi off.
- Segera cabut charger ketika baterai sudah terisi penuh, karena kalau berlebihan baterai akan cepat ngedrop.
- Hindari pengisian baterai mobil terlalu sering karena arus aki mobil tidak sestabil listrik. Gunakan saat keadaan terdesak saja.
- Jangan paksakan penggunaan BlackBerry jika kondisi baterainya sudah benar-benar lemah (tanda merah pada logo baterai).
- Waktu mengisi ulang baterai BlackBerry ,usahakan suhu ruangan pada kondisi normal, tidak terlalu panas atau terlalu dingin.
- Jangan terlalu sering membuka baterai BlackBerry untuk gonta-ganti kartu karena akan menyebabkan baterai ngedrop.
- Jangan meletakkan smartphone atau baterai BlackBerry dengan barang-barang yang mudah meledak seperti kompor, microwave atau oven.
- Matikan Wifi atau Bluetooth jika sudah tidak digunakan untuk menghemat penggunaan baterai BlackBerry.
- Jangan terlalu sering browsing menggunakan BlackBerry karena baterai akan terasa panas.
- Jangan membeli baterai BlackBerry non original, karena bisa menyebabkan handset anda sering restart dan bahkan mati total.
- Jangan mengisi ulang baterai BlackBerry dengan charger bukan untuk BlackBerry, karena port BlackBerry sama dengan port milik Samsung Champ.
- Jangan terlalu sering cabut pasang charger karena akan merusak port dan baterai smartphone BlackBerry.
- Cabut baterai BlackBerry jika tidak digunakan untuk beberapa lama.
Anda baru saja membaca artikel yang berkategori
Tips Gadget
dengan judul
13 Tips Menghemat Baterai Ponsel BlackBerry
. Anda bisa bookmark halaman ini dengan URL
https://sisatruk.blogspot.com/2013/02/3-tips-menghemat-baterai-blackberry.html
.
Artikel Terkait Tips Gadget
Ditulis oleh:
Pramudya Ksatria Budiman
-
Rating : 4.5
Belum ada komentar untuk " 13 Tips Menghemat Baterai Ponsel BlackBerry "
Post a Comment
Beri komentar anda.