Bukan Pakar SEO Ganteng

Menentukan Tampilan Drawing Mode Pada FreeHand MX

Anda dapat menentukan tampilan dokumen dalam layar monitor menggunakan fasilitas Drawing Mode yaitu :
  • Preview : menampilkan dokumen sesuai dengan hasil cetaknya
  • Fast Preview : Menampilkan blend denagn mengurangi langkah langkahnya dan meredupkan tampilan teks.
  • Keyline : hanya menampilkan stroke dengan Ukuran Black hairline tanpa melakukan fill pada objek
  • Fast Keyline : Hanya menampilkan stroke dengan ukuran black hairline, menampilkan blend dengan mengurangi langkahnya, serta meredupkan tampilan teks

Tampilan drawing mode tidak mempengaruhi hasil cetakan melainkan hanya berlaku pada  layar monitor. Untuk menentukan tampilan Drawing Mode, Anda dapat memilihnya pada kotak Drawing Mode yang terletak dalam Status Bar yang terletak tepat dibawah area kerja atau lembar kerja.

Selamat mencoba semoga sukses
Anda baru saja membaca artikel yang berkategori Desain Grafis / Freehand dengan judul Menentukan Tampilan Drawing Mode Pada FreeHand MX . Anda bisa bookmark halaman ini dengan URL http://sisatruk.blogspot.com/2010/08/menentukan-tampilan-drawing-mode-pada.html .

Artikel Terkait Desain Grafis , Freehand

Ditulis oleh: Pramudya Ksatria Budiman - Rating : 4.5

Belum ada komentar untuk " Menentukan Tampilan Drawing Mode Pada FreeHand MX "

Post a Comment

Beri komentar anda.