Oke anda masih tetap di edikomputer.com masih dengan tutorial blogspot kalo post yang lalu tentang Menyembunyikan Posting di Halaman Utama Blogspot tapi kali ini tutorialnya tentang Cara membuat widget hanya tampil di homepage Oke langsung aja ya disimak tutorialnya :
Masuk ke blogger.com Log-in dengan username dan password kamu Menuju layoutEdit HTMLCentang "expand widget template" nya, karena kalau tidak kode di bawah nanti tidak akan keluar.Sebenarnya kita hanya perlu menambah kan 2 tag kode saja,lihat kode dibawah ini:
Keterangan : Kode di atas adalah kode widget dan kode warna merah merupakan kode yang harus kamu tambahkan
Silahkan mencoba kalo ada masalah silahkan tanya di kotak komentar
Masuk ke blogger.com Log-in dengan username dan password kamu Menuju layoutEdit HTMLCentang "expand widget template" nya, karena kalau tidak kode di bawah nanti tidak akan keluar.Sebenarnya kita hanya perlu menambah kan 2 tag kode saja,lihat kode dibawah ini:
<b:widget id='HTML1' locked='false' title='Edikomputer' type='HTML'><b:includable id='main'><b:if cond='data:blog.homepageUrl == data:blog.url'><!-- only display title if it's non-empty --><b:if cond='data:title != ""'><h2 class='title'><data:title/></h2></b:if><div class='widget-content'><data:content/></div><b:include name='quickedit'/></b:if></b:includable></b:widget>
Keterangan : Kode di atas adalah kode widget dan kode warna merah merupakan kode yang harus kamu tambahkan
Silahkan mencoba kalo ada masalah silahkan tanya di kotak komentar

Artikel Terkait blogger
- Parse HTML Code for Blogger XML Templates
- Parse Kode Iklan Bagaimana Caranya?
- Cara Membuat Scrool Pada Arsip Blog
- Cara Pasang Tombol Share Di Dalam Postingan Blog
- Cara Cek Page Rank Blog
Ditulis oleh:
Pramudya Ksatria Budiman
-
Rating : 4.5
Belum ada komentar untuk " Cara membuat widget hanya tampil di homepage "
Post a Comment
Beri komentar anda.