Bukan Pakar SEO Ganteng

Cara Menampilkan jumlah pembaca artikel setiap halaman di blogspot


oke saya akan share tentang bagaimana cara memasang jumlah pembaca artikel setiap halaman berbeda dengan hit counter yang membaca seluruh halaman tapi script ini lebih detile karena script ini membaca setiap halaman blogspot, untuk demonya bisa lihat disini

Caranya Mudah Ikuti langkah-langkah di bawah ini ya...
1. Login ke akun blogger
2. Pilih Template > Edit HTML

3. Centang expand template widget

4. Cari kode </data:post.body>
(Gunakan Ctrl + F untuk mempermudah pencarian)
5. Jika sudah ketemu, Copy dan pastekan kode dibawah ini tepat diatas atau sebelum kode
</data:post.body>
<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;item&quot;'>
<div id='hit-counter'>
&lt;a href=&#39;http://www.edikomputer.com&#39; rel=&#39;follow&#39;&gt;
<script src='http://amitjain.in/pageviews.php' type='text/javascript'/> &lt;/a&gt;
</div></b:if>
Kemudian Klik save template
Anda baru saja membaca artikel yang berkategori blogger dengan judul Cara Menampilkan jumlah pembaca artikel setiap halaman di blogspot . Anda bisa bookmark halaman ini dengan URL http://sisatruk.blogspot.com/2012/06/cara-menampilkan-jumlah-pembaca-artikel.html .

Artikel Terkait blogger

Ditulis oleh: Pramudya Ksatria Budiman - Rating : 4.5

5 komentar untuk " Cara Menampilkan jumlah pembaca artikel setiap halaman di blogspot "

Beri komentar anda.