Di grup A, Ceko menjadi juara dan Yunani sebagai runner up. Dua tim inilah yang melangkah ke perempat final. Polandia dan Rusia tersingkir dari grup A.
Di grup B, Jerman ke luar sebagai juara grup, sementara Portugal menjadi runner up. Finalis Piala Dunia Afsel, Belanda, serta Denmark tersingkir dari grup B.
Sementara di grup C Spanyol memastikan diri maju keperempat final setelah menang atas Kroasia dengan Skor 1-0, ditempat lain dengan waktu yang sama Italia berhasil mengalahkan Irlandia dengan Skor 2-0.
Di babak perempat final, Ceko akan melawan Portugal, sementara Jerman melawan Yunani. Sementara Italia dan Spanyol akan menunggu hasil akhir pertandingan di Grup D yang berlangsung sebentar malam.
Berikut jadwal lengkap siaran langsung perempat final Euro 2012:
Perempat final | Semifinal | Final | ||||||||
21 Juni – Warsaw | ||||||||||
![]() | 0 | |||||||||
27 Juni – Donetsk | ||||||||||
![]() | 1 | |||||||||
![]() | ||||||||||
23 Juni – Donetsk | ||||||||||
![]() | ||||||||||
![]() | 2 | |||||||||
1 Juli – Kiev | ||||||||||
![]() | 0 | |||||||||
Pemenang semi final 1 | ||||||||||
22 Juni – Gdańsk | ||||||||||
Pemenang semi final 2 | ||||||||||
![]() | 4 | |||||||||
28 Juni – Warsaw | ||||||||||
![]() | 2 | |||||||||
![]() | ||||||||||
24 Juni – Kiev | ||||||||||
![]() | ||||||||||
![]() | 2 | |||||||||
![]() | 4 | |||||||||


Artikel Terkait Berita Bola , Euro 2012 , Juara EURO 2012
- Hasil Pertandingan Final Liga Champions 2012/2013 : Borussia Dortmund 1 - 2 Bayern München
- Hasil Akhir Pertandingan Final Copa del Rey : Real Madrid 1 - 2 Atlético Madrid
- Hasil Pertandingan Final Europa League 2013 : Benfica 1 - 2 Chelsea
- Prediksi Hasil Final Copa del Rey : Real Madrid Vs Atlético Madrid
- Prediksi Hasil Pertandingan Final Europa League 2013 : Benfica Vs Chelsea
- Final Euro 2012 : Spanyol Vs Italia Jadi Ajang Perang Bintang Barcelona Vs Juventus
- Hasil Pertandingan Semifinal Euro 2012 : Jerman Vs Italia
- Semifinal Euro 2012 : Jerman Vs Italia , Bukan Balas Dendam
- Hasil Pertandingan Semifinal Euro 2012 : Portugal Vs Spanyol
- Semifinal Euro 2012 di dominasi Oleh Bintang Real Madrid
- Fernando Torres Meraih Golden Boot Euro 2012
- Video Hasil Pertandingan Final Euro 2012 : Spanyol Vs Italia
- Prediksi Duel Kunci Final Euro 2012 : Spanyol Vs Italia
- Prediksi Skor Final Euro 2012 : Spanyol Vs Italia
Belum ada komentar untuk " Jadwal Perempat Final, Semi Final dan Final Euro 2012 "
Post a Comment
Beri komentar anda.