Bukan Pakar SEO Ganteng

Cara Baru Mengganti URL Blog Dengan Domain Anda Sendiri

Hay sobat blogger !!
Kali ini saya akan berbagi mengenai cara mengganti URL blog anda dengan domain anda sendiri.Karena beberapa hari yang lalu setelah blog dalam masa Maintence,saya mendapatkan pesanan untuk membuat sebuah blog dengan domain TLD.Setelah domain saya dapatkan dan saya setting seperti biasanya,ternyata saya gagal dan mendapatkan besan "We have not been able to verify your autherity to this domain.Error 13.Please FolloW the settings indtructions."
Untuk mengatasi itu,saya mencoba mengikuti petunjuk tersebut.Ternyata itu adalah cara barusetting domain pada blog.Berikut langkah langkah untuk mengganti domain anda sendiri pada blog :

  • Lalu masukkan domain anda dan Simpan.
  • Maka akan muncul pesan sepeti diatas.
  • Lalu pilih "Petunjuk setelan."

  • Setelah itu,pilih On a top-level domain dan baca instruksinya
".................... Add two CNAME records. For the first CNAME, where it says Name, Label or Host enter "www" and where it says Destination, Target or Points To enter "ghs.google.com" . For the second CNAME, enter "EFUH4Z5LD5ZC" as the Name and
"gv-xxxxxx----x-xxx-xxRWMXPVL6TZ2SAFMMK264C6QSSARKxxxxxxxxx--------.domainverify.googlehosted.com." as the Destination. See our detailed instructions on providing CNAMEs for various registrars. If yours isn't listed, or if you run into other difficulties, contact your registrar directly and they can help you out.
........................"
 
kurang lebih maksudnya sebagai berikut :
  1. tambahnya 2 CNAME records.
  2. Untuk CNAME pertama , pada Name / Label / Host masukkan "www" dan pada Destination / Target / Point To masukkan "ghs.google.com"
  3. Pada CNAME kedua,masukkan "EFUH4Z5LD5ZC" sebagai Name / Label / Host dan "gv-xxxxxx----x-xxx-xxRWMXPVL6TZ2SAFMMK264C6QSSARKxxxxxxxxx--------.domainverify.googlehosted.com" sebagai Destination / Target / Point To . 
  • Nah, 3 kata kunci diatas adalah kunci utama agar blog anda bisa menggunakan domain anda sendiri.
  • Setelah melakukan konfigurasi pada provider domain anda,selanjutnya anda simpan dan masukkan domain anda seperti pada langkah ke 3 diatas.
  • Lalu jangan lupa untuk simpan pengaturan tersebut.
 Karena kode CNAME kedua tersebut sangatlah panjang dan mungkin ketika disubmit pada saat setting DNS domain anda tidak cukup,anda bisa menggunakan Firebug untuk mengisinya.Cara ini juga bisa dilakukan pada semua website.
Sekian artikel tutorial dari saya,semoga bermanfaat untuk anda.
Semoga Sukses dan Berhasil
Terima kasih.
Anda baru saja membaca artikel yang berkategori blogger / DOMAIN / TRICK N TIPS / tutorial dengan judul Cara Baru Mengganti URL Blog Dengan Domain Anda Sendiri . Anda bisa bookmark halaman ini dengan URL http://sisatruk.blogspot.com/2012/09/cara-baru-mengganti-url-blog-dengan.html .

Artikel Terkait blogger , DOMAIN , TRICK N TIPS , tutorial

Ditulis oleh: Pramudya Ksatria Budiman - Rating : 4.5

Belum ada komentar untuk " Cara Baru Mengganti URL Blog Dengan Domain Anda Sendiri "

Post a Comment

Beri komentar anda.