Jakarta - Pemprov DKI akan dijadikan role model oleh KPK dalam penuntasan pemberantasan korupsi. Informasi itu datang dari Wagub DKI Basuki Tjahja Purnama.
"Ya kita ingin dijadikan model oleh KPK," jelas wagub yang akrab disapa Ahok di balai kota DKI Jakarta, Jl Medan Merdeka Barat, Senin (26/11/2012).
Namun bagaimana model itu secara lebih rinci, Ahok tidak mau menjawab. Dia mempersilakan wartawan menanyakannya ke Gubernur DKI Jokowi.
"Selanjutnya silakan tanya Jokowi," jelas Ahok.
Terobosan yang dilakukan Jokowi-Ahok untuk DKI memang cukup membawa angin segar. Ahok, dalam video tayangan di youtube bahkan terlihat tegas memperbaiki kinerja birokrasi. Dia sampai memangkas anggaran di dinas tertentu yang tidak transparan.
Anda baru saja membaca artikel yang berkategori
dengan judul
Ahok: KPK Ingin Pemprov DKI Jadi Model Antikorupsi
. Anda bisa bookmark halaman ini dengan URL
http://sisatruk.blogspot.com/2012/11/ahok-kpk-ingin-pemprov-dki-jadi-model.html
.
Artikel Terkait
Ditulis oleh:
Unknown
-
Rating : 4.5
Belum ada komentar untuk " Ahok: KPK Ingin Pemprov DKI Jadi Model Antikorupsi "
Post a Comment
Beri komentar anda.