Biar tidak terasa tepung saja, mari kita buat rempeyek dengan campuran teri di dalamnya. Mmmmm semakin renyah!
Resep Bahan Rempeyek Teri Medan :
- tepung beras 200 gram
- tepung tapioka 2 sendok teh
- air 200-250 ml
- telur ayam 1 butir
- daun jeruk 5 lembar, iris tipis
- teri medan kering 50 gram
- minyak goreng 750 ml
- bawang putih 3 siung
- kunyit 1 cm
- ketumbar 1/2 sendok teh
- kemiri 2 butir
- garam secukupnya
- Campurtepung beras, tapioka dan bumbu halus.
- tambahkan telur dan air sekikit demi sedikit sambil diaduk hingga rata.
- Masukkan daun jeruk, aduk rata.
- Panaskan minyak. Ambil 1 sendok sayur adondn, tambahkan teri medan secukupnya.
- Tuang adonan pada tepi penggorengan. Siram-siram dan goreng hingga matang dan kering. Angkat dan tiriskan. Lakukan hingga adonan habis. Sajikan.
Anda baru saja membaca artikel yang berkategori
Resep Makanan
dengan judul
Resep Rempeyek Teri Medan
. Anda bisa bookmark halaman ini dengan URL
http://sisatruk.blogspot.com/2012/12/resep-rempeyek-teri-medan.html
.
Artikel Terkait Resep Makanan
Ditulis oleh:
Pramudya Ksatria Budiman
-
Rating : 4.5
Belum ada komentar untuk " Resep Rempeyek Teri Medan "
Post a Comment
Beri komentar anda.