ForzaPersija Berikut ini merupakan hasil angket "Evaluasi Menyeluruh Persija" yang telah dilakukan sejak tanggal 1 Juli 2011 - 20 Juli 2011. Penyebaran angket dilakukan melalu media internet, melalu forum Kaskus ataupun jejaring sosial Twitter.
Jumlah total responden yang mengisi angket ini:
1.[Kiper] Bagaimanakah peforma para kiper Persija?
-Memuaskan 89 responden/43%
-Baik 99 responden/48%
-Biasa saja 20 responden/0%
-Buruk 0 responden/0%
2.Hendro Kartiko, bagaimanakah penampilan Hendro sebagai kiper utama Persija musim lalu?
-Memuaskan 111 responden/53%
-Baik 74 responden/36%
-Biasa saja 22 responden/11%
-Buruk 1 responden/0%
3.Dari nama-nama dibawah ini, siapakah yang menurut kalian masih pantas untuk membela Persija pada musim depan?
-Hendro Kartiko 189 responden/91%
-Jendry Pitoy 86 responden/41%
-Ronny Tri Prasnanto 42 responden/20%
-Andritany 83 responden/40%
*Pada pertanyaan ini para responden dapat memilih lebih dari 1 jawaban, jadi persentase dapat melebihi dari 100%.
4.[Kiper] siapakah kiper yang kalian inginkan untuk membela Persija di musim depan?
Kurnia Meiga menempati posisi favorit, disusul Ferry Rutinsulu, lalu Hendro Kartiko kemudian M.Yasir dan terakhir Andritany.
*Pada pertanyaan ini berupa essay dan hasil yang dipublish hanyalah hasil yang didapat dari 5 besar jawaban terbanyak yang disebutkan oleh para responden.
5.[Bek]Bagaimanakah peforma para bek Persija?
-Memuaskan 59 responden/28%
-Baik 102 responden/49%
-Biasa saja 36 responden/17%
-Buruk 11 responden/5%
6.[Bek] Sektor manakah dari pertahanan Persija yang kalian anggap paling lemah?
-Bek tengah 91 responden/44%
-Bek sayap 117 responden/56%
7.[Bek] Bek tengah, siapakah yang menurut kalian masih layak membela Persija musim depan?
-Precious Emujeraye (Singapore) 60 responden/29%
-Eric Bayemi (Kamerun) 101 responden/49%
-Ambrizal 47 responden/23%
8.[Bek] Bek tengah pemaing asing, siapakah yang menurut kalian peforma nya lebih baik, Precious atau Bayemi?
-Precious Emuejeraye (Singapore) 68 responden/33%
-Eric Bayemi (Kamerun) 140 responden/67%
9.[Bek] Bek tengah, siapakah pemain bertahan yang kalian inginkan untuk membela Persija di musim depan?
Bannaken Bossoken menempati posisi terfavorit, disusul M.Robby, lalu Claudiano (Sriwijaya FC) kemudian Hamka Hamzah dan terakhir Eric Bayemi.
*Pada pertanyaan ini berupa essay dan hasil yang dipublish hanyalah hasil yang didapat dari 5 besar jawaban terbanyak yang disebutkan oleh para responden.
10.[Bek] Bek tengah, menurut kalian Ambrizal dipertahankan atau tidak dipertahankan?
-Pertahankan 163 responden/78%
-Tidak dipertahankan 45 responden/22%
11.Bek sayap, bagaimanakah peforma para bek Persija musim lalu?
-Memuaskan 52 responden/25%
-Baik 109 responden/52%
-Biasa saja 39 responden/19%
-Buruk 8 responden/4%
12.[Bek] Bek sayap, siapakah yang menurut kalian masih pantas membela Persija musim depan?
-Ismed Sofyan 186 responden/89%
-M. Nasuha 194 responden/93%
-Leo Saputra 146 responden/70%
-Amarzukih 67 responden/32%
-Hasyim Kipuw 62 responden/30%
-AA Ngurah Wahyu 26 responden/13%
*Pada pertanyaan ini para responden dapat memilih lebih dari 1 jawaban, jadi persentase dapat melebihi dari 100%.
13.[Bek] Bek sayap, bagaimankah peforma Ismed, Nasuha dan Leo (3 bek sayap yang sering diturunkan Coach RD)?
-Memuaskan 70 responden/34%
-Baik 114 responden/55%
-Biasa saja 20 responden/10%
-Buruk 4 responden/2%
14.[Bek] Bek sayap, menurut kalian Ismed Sofyan dipertahankan atau tidak dipertahankan?
-Pertahankan 193 responden/93%
-Tidak dipertahankan 15 responden/7%
15.[Bek] Bek sayap, menurut kalian Nasuha dipertahankan atau tidak dipertahankan?
-Pertahankan 202 responden/97%
-Tidak dipertahankan 6 responden/3%
16.[Bek] Bek sayap, menurut kalian Leo Saputra dipertahankan atau tidak dipertahankan?
-Pertahankan 172 responden/83%
-Tidak dipertahankan 36 responden/17%
17.[Bek] Bek sayap, menurut kalian Amarzukih dipertahankan atau tidak dipertahankan?
-Pertahankan 102 responden/49%
-Tidak dipertahankan 106 responden/51%
18.[Bek] Bek sayap, menurut kalian Hasyim Kipuw dipertahankan atau tidak dipertahankan?(Kipuw hanya bermain sekali saat menjadi pemain pengganti saat Persija menang 3-0 atas Persib)
-Pertahankan 124 responden/60%
-Tidak dipertahankan 84 responden/40%
19.[Bek] Bek sayap, menurut kalian AA Ngurah Wahyu dipertahankan atau tidak dipertahankan?(Wahyu tidak bermain sekalipun)
-Pertahankan 73 responden/35%
-Tidak dipertahankan 135 responden/65%
20.[Bek] bek sayap, siapakah pemain bertahan yang kalian inginkan untuk membela Persija di musim depan?
Zulfiki Syukur (Arema) menempati posisi favorit, disusul Isnan Ali, lalu Ismed Sofyan, kemudian Nasuha dan terakhir Kim Jeffrey Kurniawan (Persema).
*Pada pertanyaan ini berupa essay dan hasil yang dipublish hanyalah hasil yang didapat dari 5 besar jawaban terbanyak yang disebutkan oleh para responden.
21.[Gelandang] Bagaimakah peforma gelandang Persija?
-Memuaskan 101 responden/49%
-Baik 80 responden/38%
-Biasa saja 24 responden/12%
-Buruk 3 responden/1%
22.[Gelandang] Siapakah gelandang Persija yang masi pantas membela Persija di musim depan?
-Tony Sucipto 187 responden/90%
-Ramdani Lestaluhu 182 responden/88%
-Syamsul Chaerudin 179 responden/86%
-Greg Nwokolo (Nigeria) 203 responden/98%
-Agus Indra 114 responden/55%
-Octavianus 100 responden/48%
-Oliver Makor (Liberia) 76 responden/37%
-M.Ilham 191 responden/92%
*Pada pertanyaan ini para responden dapat memilih lebih dari 1 jawaban, jadi persentase dapat melebihi dari 100%.
23.Siapakah gelandang Persija yang peformanya menurut kalian tidak maksimal?
-Tony Sucipto 52 responden/25%
-Ramdani Lestaluhu 19 responden/9%
-Syamsul Chaerudin 23 responden/11%
-Greg Nwokolo (Nigeria) 3 responden/1%
-Agus Indra 106 responden/51%
-Octavianus 137 responden/66%
-Oliver Makor (Liberia) 87 responden/42%
-M.Ilham 14 responden/7%
*Pada pertanyaan ini para responden dapat memilih lebih dari 1 jawaban, jadi persentase dapat melebihi dari 100%.
24.Siapakah gelandang Persija yang peformanya menurut kalian paling maksimal?
-Tony Sucipto 133 responden/64%
-Ramdani Lestaluhu 74 responden/36%
-Syamsul Chaerudin 128 responden/62%
-Greg Nwokolo (Nigeria) 193 responden/93%
-Agus Indra 24 responden/12%
-Octavianus 14 responden/7%
-Oliver Makor (Liberia) 63 responden/30%
-M.Ilham 160 responden/77%
*Pada pertanyaan ini para responden dapat memilih lebih dari 1 jawaban, jadi persentase dapat melebihi dari 100%
25.[Gelandang] Pemain asing, Bagaimakah peforma gelandang pemain asing Persija?
-Memuaskan 77 responden/37%
-Baik 83 responden/40%
-Biasa saja 35 responden/17%
-Buruk 13 responden/6%
26.[Gelandang] Pemain asing, bagaimanakah peforma Greg Nwokolo?
-Memuaskan 191 responden/92%
-Baik 16 responden/8%
-Biasa saja 1 responden/0%
-Buruk 0 responden/0%
27.[Gelandang] Pemain asing, Greg Nwokolo dipertahankan atau tidak dipertahankan?
-Pertahankan 207 responden/100%
-Tidak dipertahankan 1 responden/0%
28.[Gelandang] Pemain asing, bagaimanakah peforma Oliver Makor?
-Memuaskan 35 responden/17%
-Baik 71 responden/34%
-Biasa saja 81 responden/39%
-Buruk 21 responden/10%
29.[Gelandang] Pemain asing, Oliver Makor dipertahankan atau tidak dipertahankan?
-Pertahankan 76 responden/37%
-Tidak dipertahankan 132 responden/63%
30.[Gelandang] Agus Indra dipertahankan atau tidak dipertahankan?
-Pertahankan 125 responden/60%
-Tidak dipertahankan 83 responden/40%
31.[Gelandang] Syamsul dipertahankan atau tidak dipertahankan?
-Pertahankan 185 responden/89%
-Tidak dipertahankan 22 responden/11%
32.[Gelandang] Tony Sucipto dipertahankan atau tidak dipertahankan?
-Pertahankan 191 responden/92%
-Tidak dipertahankan 17 responden/8%
33.[Gelandang] Ramdani Lestaluhu dipertahankan atau tidak dipertahankan?
-Pertahankan 202 responden/97%
-Tidak dipertahankan 6 responden/3%
34.[Gelandang] Octavianus dipertahankan atau tidak dipertahankan?
-Pertahankan 101 responden/49%
-Tidak dipertahankan 107 responden/51%
35.[Gelandang] M.Ilham dipertahankan atau tidak dipertahankan?
-Pertahankan 198 responden/95%
-Tidak dipertahankan 10 responden/5%
36.[Gelandang] Pemain asing, siapakah pemain asing yang berposisi sebagai gelandang yang kalian inginkan untuk membela Persija di musim depan?
Zah Rahan menempati posisi terfavorit, disusul Datsakorn Thonglao(Muangthong United/Thailand), lalu Gustavo Lopez (Persela) kemudian Matsunaga (Persib) dan terakhir Safiq Rahim (Malaysia)
*Pada pertanyaan ini berupa essay dan hasil yang dipublish hanyalah hasil yang didapat dari 5 besar jawaban terbanyak yang disebutkan oleh para responden.
37.[Gelandang] siapakah pemain lokal yang berposisi sebagai gelandang yang kalian inginkan untuk membela Persija di musim depan?
Ahmad Bustomi menempati posisi terfavorit, disusul Ferdinand Sinaga(Semen Padang), lalu Fendry Mofu(Semen Padang) kemudian Okto (Sriwijaya FC) dan terakhir Egi Melgiansyah (Pelita)
*Pada pertanyaan ini berupa essay dan hasil yang dipublish hanyalah hasil yang didapat dari 5 besar jawaban terbanyak yang disebutkan oleh para responden.
38.Bagaimanakah peforma para penyerang Persija?
-Memuaskan 78 responden/38%
-Baik 88 responden/42%
-Biasa saja 31 responden/15%
-Buruk 11 responden/5%
39.[Penyerang] Siapakah penyerang Persija yang masi pantas membela Persija musim depan?
-Bambang Pamungkas 203 responden/98%
-Aliyudin 106 responden/51%
-Alan Martha 150 responden/72%
-Agu Casmir 69 responden/33%
*Pada pertanyaan ini para responden dapat memilih lebih dari 1 jawaban, jadi persentase dapat melebihi dari 100%
40.[Penyerang] siapakah penyerang Persija yang menurut kalian peformanya kurang maksimal?
-Bambang Pamungkas 37 responden/18%
-Aliyudin 156 responden/75%
-Alan Martha 80 responden/38%
-Agu Casmir 102 responden/49%
*Pada pertanyaan ini para responden dapat memilih lebih dari 1 jawaban, jadi persentase dapat melebihi dari 100%
41.[Penyerang] siapakah penyerang Persija yang menurut kalian peformanya paling maksimal?
-Bambang Pamungkas 188 responden/91%
-Aliyudin 20 responden/10%
-Alan Martha 13 responden/6%
-Agu Casmir 76 responden/37%
*Pada pertanyaan ini para responden dapat memilih lebih dari 1 jawaban, jadi persentase dapat melebihi dari 100%
42.[Penyerang] Bagaimanakah peforma Agu Casmir?
-Memuaskan 29 responden/14%
-Baik 71 responden/34%
-Biasa saja 86 responden/41%
-Buruk 22 responden/11%
43.[Penyerang] Agu Casmir pertahankan atau tidak dipertahankan?
-Pertahankan 77 responden/37%
-Tidak dipertahankan 131 responden/63%
44.[Penyerang] Bagaimanakah peforma Bambang Pamungkas?
-Memuaskan 115 responden/55%
-Baik 75 responden/36%
-Biasa saja 14 responden/7%
-Buruk 4 responden/2%
45.[Penyerang] Bambang Pamungkas pertahankan atau tidak dipertahankan?
-Pertahankan 202 responden/97%
-Tidak dipertahankan 6 responden/3%
46.[Penyerang] Bagaimanakah peforma Aliyudin?
-Memuaskan 27 responden/13%
-Baik 53 responden/25%
-Biasa saja 83 responden/40%
-Buruk 45 responden/22%
47.[Penyerang] Aliyudin pertahankan atau tidak dipertahankan?
-Pertahankan 177 responden/56%
-Tidak dipertahankan 91 responden/44%
48.[Penyerang] Alan Martha. pertahankan atau tidak dipertahankan? (Alan Martha belum pernah bermain sekalipun)
-Pertahankan 188 responden/90%
-Tidak dipertahankan 20 responden/10%
49.[Penyerang] Pemain asing, siapakah pemain asing yang berposisi sebagai penyerang yang kalian inginkan untuk membela Persija di musim depan?
Aldo Barreto(Persiba) menempati posisi terfavorit, disusul Beto Goncalves(Persijap), lalu Teeratep Winothai (Thailand) kemudian Teerasil Dangda (Thailand) dan Emanuel Depporas (JFC).
*Pada pertanyaan ini berupa essay dan hasil yang dipublish hanyalah hasil yang didapat dari 5 besar jawaban terbanyak yang disebutkan oleh para responden.
50.[Penyerang] Pemain lokal, siapakah pemain lokal yang berposisi sebagai penyerang yang kalian inginkan untuk membela Persija di musim depan?
Yongki Ariwibowo (Arema) menempati posisi terfavorit, disusul Irfan Bachdim(Persema), lalu Budi Sudarsono (Sriwijaya FC) kemudian Syamsul Arif (Persibo) dan terakhir Johan Juansyah (Persijap).
*Pada pertanyaan ini berupa essay dan hasil yang dipublish hanyalah hasil yang didapat dari 5 besar jawaban terbanyak yang disebutkan oleh para responden.
51.[Manajemen] Bagaimanakah peforma kinerja Manajemen Persija (Manager, Asisten Manager, Serketaris tim)?
-Memuaskan 74 responden/36%
-Baik 78 responden/38%
-Biasa saja 43 responden/21%
-Buruk 13 responden/6%
52.[Manajemen] Susunan manajemen (Manager, Asisten Manager, Serketaris tim) yang sekarang dipertahankan atau tidak?
-Pertahankan 153 responden/74%
-Tidak dipertahankan 55 responden/26%
53.Bila menjawab "TIDAK DIPERTAHANKAN" siapa yang pantas mengisi posisi tersebut?
Sutiyoso, IGK Manila dan Alfred Rield banyak diusulkan menjadi Manager Persija,
Widodo Cahyo Putro dan Wolgang Pikal banyak diusulkan menjadi Asisten Manager Persija,
Bung Ferry banyak diusulkan menjadi Serketaris tim.
*Pada pertayaan ini, hanya responden yang menjawab "TIDAK DIPERTAHANKAN" pada nomor 52 yang menjawab pertanyaan ini, jawaban di ambil dari masing-masing nama yang menempati posisi yang diusulkan oleh para responden.
54.[Pelatih] Bagaimanakah peforma kinerja staff pelatih Persija(Pelatih kepala, asisten pelatih dan staf pelatih?)
-Memuaskan 161 responden/77%
-Baik 43 responden/21%
-Biasa saja 3 responden/1%
-Buruk 1 responden/0%
55.[Pelatih] Susunan staff pelatih Persija (Pelatih kepala, Asisten Pelatih dan Staf pelatih) yang sekarang diperhankan atau tidak dipertahankan?
-Pertahankan 189 responden/91%
-Tidak dipertahankan 19 responden/9%
56.[Pelatih] Bila menjawab "TIDAK DIPERTAHANKAN", siapa yang pantas mengisi posisi tersebut?
Jacksen F Tiago diposisi favorit sebagai pelatih disusul nama Rene Albert sebagai pelatih kepala..
Nama Widodo Cahyo Putro difavoritkan menempati posisi sebagai asisten pelatih.
*Pada pertayaan ini, hanya responden yang menjawab "TIDAK DIPERTAHANKAN" pada nomor 55 yang menjawab pertanyaan ini, jawaban di ambil dari masing-masing nama yang menempati posisi yang diusulkan oleh para responden.
57.[Panpel] Bagaimanakah peforma kinerja Panpel Persija?
-Memuaskan 13 responden/6%
-Baik 21 responden/10%
-Biasa saja 46 responden/22%
-Buruk 128 responden/62%
58.[Panpel] Susunan panpel Persija yang sekarang, dipertahankan atau tidak?
-Pertahankan 33 responden/16%
-Tidak dipertahankan 175 responden/84%
59.[Panpel] Saran untuk menambah kinerja Panpel?
-selalu berusaha agar persija selalu dapat izin maen di gbk.
-ganti semua panpel dengan orang2 yang cinta perija
bukan cuma yang mau cari keuntungan dari persija doang!
-jangan ada kerusuhan antar the jakmania. klo bisa para supporter jakmania yang tidak mempunyai tiket di usir aja !
-Sebenarnya kinerja Panpel sekarang ini cukup baik,nanun selalu ada kendala,
di karnakan karna kerusuhan,jadi partai persija tidak bisa di mainkan di senayan,
untuk usulanya sedikit di revisi,
-Harus bisa bermain di jakarta
-Saran dari hal-hal kecil berupa tiket stadion, harusnya tiket dicetak lebih tebal dan besar sehingga akan terlihat elegan. jangan seperti sekarang yang hanya selembar kertas tipis. juga hindari adanya Jakmania liar diluar stadion yang hanya nongkrong di sekitar GBK, karena akan membuat citra The Jakmania buruk.
-1. lebih profesional lagi
2. rangkul/kordinasi kepolisian, pemda, pengelola, suporter lebih ditingkatkan
3. beri keleluasaan tuk suporter yang ingin berkreasi (kemudahan)
4. tiket murah dan mudah
5. akses pintu masuk/keluar lebih diperhatikan lagi, buka selebar-2nya
-Lebih baik lagi kerja sama dengan pihak kepolisian, sehingga partai home bisa semuanya berlangsung di Jakarta dan gak ada lagi suporter-suporter liar yang sering bikin onar
-perubahan panpel dan ganti ketua umum supaya persija tidak terusir dan bermain di solo lgi! beli pemain asing dan lokal yang berkualitas dan buang pemain yang tidak berkontibusi kecuali alan martha
-perketat razia terutama yang bawa minuman keras ke dalam stadion , perilakunya mengganggu penonton yg lain
-panpel harus bisa lebih berinteraksi dengan jakmania agar musim depan persija tidak ada partai usiran lagi
-semua pertandingan kandang persija harus di jakarta
tidak ada penonton yg boleh turun ke lapangan
buat pemberitahuan/iklan/spanduk di sekitar senayan beberapa hari sebelum persija main kandang agar lebih banyak penonton/simpatisan yg datang
-Ganti panpel...
Ekstradisi TT
Gubernur juga mesti turun gunung buat dukung Persija
-Kerja hoi kerja..jangan sampe musim depan Persija berlaga diluar kota!
-Panpel harus memiliki kredibilitas dalam lobi dengan pihak kemanan. Dalam hal penanganan suporter harus dengan bijak tanpa melihat pencegahan berlebihan. Harga tiket sedikit di turunkan 10-20% lah
-panpel seharusnya lebih serius atau lbh agrresif ke polda agar persija tidak main di luar kandang lagi..
-KAMI INGIN PANPEL SELALU MELAKSANAKAN PERTANDINGAN KANDANG DI JAKARTA..
-PERSIJA WAJIB HUKUMNYA MENYELENGGARAKAN PARTAI HOME DI IBUKOTA, GUE GAG MW LIAT LAGI PERSIJA MAEN LAGA HOME DI LUAR JAKARTA, PANPEL HARUS CERDAS DALAM BERKOORDINASI DENGAN APARAT KEPOLISIAN KHUSUSNYA POLDA DAN POLSEK AGAR LAGA PERSIJA BISA TETAP KONSISTEN BERMAIN DI JAKARTA, GUE HARAP MUSIM 2010/2011 MENJADI MUSIM TERAKHIR PERSIJA BERMAIN PARTAI USIRAN DI LUAR JAKARTA, MASA PANPEL GAG BECUS BIKIN PERTANDINGAN DI MAINKAN DI JAKARTA, SE TAU DUE TEAM DI LUAR NEGERI WALAUPUN HOME BASE MEREKA DI IBUKOTA TAPI MEREKA TIDAK PERNAH BERMAIN PARTAI USIRAN SEPERTI YANG DI ALAMI PERSIJA, SUNGGUH IRONIS SEKALI PERSIJA TEAM YANG DI SOKONG DANA BESAR TAPI PANPEL NYE TIDAK BECUS DALAM MEMANAGE SEBUAH PERTANDINGAN, GUE YAKIN BGT THEJAKMANIA SEKARANG SUDAH DEWASA DAN LEBIH KREATIF DALAM MENSUPPORT PERSIJA.
TAK KENAL LELAH DUKUNG PERSIJA,
KAN ADA LAGUNYE, "JAKARTA KOTA GUE" KENAPE GAG BISA WAT MAEN DI JAKARTA....
ANEH TAPI NYATA ....
-Sebaiknya Panpel Harus Di Ganti,Karena Kinerja Panpel Yang Sekarang Sangat Lah Jauh Dri Kata Memuaskan Alias Buruk Sekali,Yang Banyak Sekali Merugikan Tim Kita PERSIJA Di ISL
-abord sponsor jarang di pasang di stadion, dari beberapa partai kandang (solo) panpel tidak memenuhi kebutuhan tim dan terkesan lebih mencari keuntungan dari pada kondisi tim yang lelah dalam beberapa tour panjang. sikap arogan panpel yang kurang bersahabat dengan jakmania. untuk musim depan tingkatkan lagi kinerja panpel dan mencari sponsor yang banyak seperti tim2 lain karen di ibukota sangat banyak perusahaan yang harusnya ikut menjadi sponsor. terimakasih
-penjualan tiket yg masi belum baik, surat ijin yg jarang bisa di dapatkan, kurang antisipasi jika ada kerusuh besar.. sebaiknya panpel harus bisa memposisikan dirinya sebagai panpel klub besar dengan suporter yg besar pula.. ijin sering tidak bisa didapatkan apa karena negosiasi yg kurang bisa dengan pihak berwenang.. saya yakin Panpel bisa lebih baik lagi,
-keamanan di luar stadion lebih ditingkatkan,agar saat pertandingan suasana bisa kondusif..
izin pertandingan harus didapat sebelum h-7,agar tdk mnjdi tim musafir lagi sprti tahun" sebelum'a..
*Untuk pertanyaan ini jawaban berupa essay, jawaban yang dipublish hanyalah jawaban yang diambil yang banyak diusulkan oleh para responden.
Demikianlah hasil dari seluruh Angket "Evaluasi Menyeluruh Persija" yang telah kami sampaikan. Terima kasih kepada responden dan kawan-kawan semua yang telah berpatisipasi dalam angket ini. Semoga angket ini dapat membantu Manajemen Persija dalam mengevaluasi tim dan mempersiapkan tim untuk musim depan lebih baik lagi.