Markis Kido/Pia Zebadiah |
"Kalau Kido/Pia terus menampilkan prestasi yang meningkat, kami tentunya akan terus mendukung mereka. Selanjutnya kami juga akan mengirim mereka ke sejumlah pertandingan internasional lainnya," ujar Ketua Harian PB Jaya Raya, Retno Kustiah kepada Warta Kota (Tribun Network), Selasa (19/03/2013).
Kido/Pia tampil di ajang All England dengan membawa bendera klub mereka, PB Jaya Raya.
Pasangan non pelatnas yang mulai berkomitmen untuk tampil di nomor ganda campuran pada turnamen Korea Open Superseries awal tahun lalu itu mampu melenggang ke babak semifinal sebelum akhirnya gagal mencapai final karena dijegal pasangan pelatnas cipayung, Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir.
sumber: tribunnews

Artikel Terkait artikel , indonesia , players
- Prifil Soekarno / Bung Karno
- Perang Diponegoro
- Berwisata di Kota Ngapak
- Menpora Minta Piala Sudirman Dibawa Pulang
- China Tampil Penuh Di Tunggal Putri, Indonesia Cukup Pemain Muda
- Tunggal Putra Tanpa Lee Chong Wei, Lin Dan Siap Beraksi
- Ahsan/Hendra Masih Butuh Poin untuk Masuk Kejuaraan Dunia
- Jaya Raya Akan Terus Dukung Kido/Pia
- Skuad Sudirman Cup 2013 Grup 1C (Malaysia, German, Taipei)
- Skuad Sudirman Cup 2013 Grup 1B (Thailand, Korea, Hongkong)
- [VIDEO] Babak Final Malaysia Open Grand Prix Gold 2013
- Beginilah Prediksi Skuad Sudirman Cup Indonesia 2013
- [VIDEO] Hattrick Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir di India Superseries 2011- 2013
- Sejarah Unik Republik Indonesia
Ditulis oleh:
Pramudya Ksatria Budiman
-
Rating : 4.5
Belum ada komentar untuk " Jaya Raya Akan Terus Dukung Kido/Pia "
Post a Comment
Beri komentar anda.