![]() |
Lindaweni Fanetri |
Pemain-pemain dunia China hadir tumpah ruah esok di turnamen terbesar di benua asia dan hanya dikhususkan hanya untuk pemain Asia. Badminton Asia Championship esok juga akan dipenuhi pemain-pemain dunia di nomer tunggal putri.
Nama-nama seperti Li Xuerui, Wang Shixian, Wang Yihan akan turun untuk membela China. Ada juga pemain terbaik Thailand saat ini yait Ratchanok Intanon yang akan mencoba menghadang kekuatan China. Tai Tzu Ying pun tak mau kalah di rumah sendiri. Satu-satunya pemain dunia India yang diharapkan bisa tampil untuk mencoba melawan kuatnya kekuatan China yaitu Saina Nehwal memilih absen dari turnamen ini.
Indonesia sendiri harus puas akan tampil dengan pemain-pemain mudanya. Pemain-pemain senior Indonesia di nomer tunggal putri memang batal tampil karena kemungkinan sedang mempersiapkan diri untuk tampil di Piala Sudirman 2013.
sumber: http://alwaysbadminton.com

Artikel Terkait badminton asia championship , indonesia , international , players
- Ahsan/Hendra Masih Butuh Poin untuk Masuk Kejuaraan Dunia
- Jaya Raya Akan Terus Dukung Kido/Pia
- China Tampil Penuh Di Tunggal Putri, Indonesia Cukup Pemain Muda
- Tunggal Putra Tanpa Lee Chong Wei, Lin Dan Siap Beraksi
- Ganda Putri Jepang, Korea Dan Indonesia Siap Hadang China
- [DRAW] Badminton Asia Championships 2013
- Sejarah Unik Republik Indonesia
- Prifil Soekarno / Bung Karno
- Perang Diponegoro
- Berwisata di Kota Ngapak
- Menpora Minta Piala Sudirman Dibawa Pulang
- Indonesia Borong 4 Juara dan 5 Runner Up Dalam Sehari
- Naiknya Ranking Bulutangkis di Olimpiade Rio de Janeiro 2016
- Skuad Sudirman Cup Indonesia 2013
- [VIDEO] Hattrick Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir di India Superseries 2011- 2013
- Indonesia Open Superseries Premier 2013 Turnamen Resmi Pertama di Dunia Bulutangkis Gunakan "Mata Elang"
- Beginilah Prediksi Skuad Sudirman Cup Indonesia 2013
Ditulis oleh:
Pramudya Ksatria Budiman
-
Rating : 4.5
Belum ada komentar untuk " China Tampil Penuh Di Tunggal Putri, Indonesia Cukup Pemain Muda "
Post a Comment
Beri komentar anda.