
Resep Bahan Bacem Tempe, Tahu dan Ayam :
- 200 gr tahu
- 200 gr tempe
- 3 buah paha ayam / 6 buah kepala ayam
- minyak goreng secukupnya
- 5 buah bawang merah, iris tipis
- 2 siung bawang putih (haluskan)
- 1 sendok teh ketumbar
- 1 sendok makan gula Jawa
- 2 lembar daun salam
- 1 ruas jari lengkuas, memarkan
- Rebus tahu, tempe, paha/kepala ayam dengan air secukupnya, hingga terendam.
- Masukkan semua bumbu ke dalam rebusan tahu, tempe, paha/kepala ayam. Masak hingga matang dan air mengering. Angkat.
- Goreng tahu, tempe dan paha/kepala ayam dalam minyak yang panas dan banyak hingga matang.
- Angkat dan sajikan.
Selamat mencoba

Artikel Terkait Resep Makanan
Ditulis oleh:
Pramudya Ksatria Budiman
-
Rating : 4.5
Belum ada komentar untuk " Resep Bacem Tempe, Tahu dan Ayam "
Post a Comment
Beri komentar anda.